halo semua, kali ini saya akan membahas apa itu pengasaman laut (Ocean Acidification),apa saja bahaya dan dampaknya sampai ke mitigasi dan penanggulangannya.
1. Pengasaman Laut (Ocean Acidification)
Saat
ini, isu perubahan iklim telah mendapat perhatian serius di seluruh dunia
karena efeknya yang mulai dirasakan oleh seluruh negara. salah satu ekosistem
penting yang terkena efek perubahan iklim dan mendapatkan perhatian adalah
ekosistem laut. Ekosistem laut dapat mengalami pengasaman atau Ocean Acidification. Pengasaman
laut terjadi karena adanya peningkatan konsentrasi CO2 terlarut di dalam air
laut yang disebabkan adanya Interaksi yang kuat antara CO2 di laut dan di
atmosfer. penambahan konsentrasi CO2 di atmosfer yang sangat cepat menyebabkan
penurunan nilai ph, karena CO2 bereaksi dengan air melepaskan bikarbonat (HCO3)
dan ion hidrogen ( H+). proses ini menyebabkan PH turun sebesar 0,1 sejak
zaman pra industri dan diprediksi menurun sampai 0,3 - 0,4 pada
tahun 2100 jika emisi CO2 terus terjadi. konsentrasi CO2 diperkirakan
mencapai 730- 1020 ppm di akhir abad ini.
Istilah Pengasaman laut atau proses
pengasaman laut adalah nama yang diberikan terhadap penurunan
konsentrasi yang sedang berlangsung pada pH lautan bumi, dimana
disebabkan oleh penyerapan (serapan) karbon dioksida sebagai aktivitas
atropogenik dari atmosfer. Antara Tahun 1751 sampai 2004 pH permukaan laut
diperkirakan telah menurun dari sekitar 8,25 menjadi 8,14.
Peneliti
menemukan bahwa Laut telah menjadi salah satu penyerap CO2 terbesar setelah
hutan sehingga memperlambat dampak polusi gas CO2 terhadap atmosfer atmosfer
bumi. asidifikasi atau menurunnya PH pada suatu larutan hingga
keadaan asam merupakan fenomena yang terjadi akibat adanya reaksi antara lain
air laut dengan gas CO2. reaksi antara laut dengan gas CO2 tersebut akan
membentuk asam karbonat yang akan menurunkan PH air laut terutama pada
daerah pada di dekat permukaan.
ada dua reaksi utama yang
terjadi di laut ketika pengasaman laut terjadi yaitu:
1.CO2
bereaksi dengan air menghasilkan asam asam karbonik, bikarbonat dan ion
hidrogen yang meningkatkan keasamaan laut.
2. meningkatkan ikatan ion hidrogen dengan ion karbonat membentuk bikarbonat
2.
Bahaya
dan Dampak Pengasaman Laut
Turunnya
pH air laut menimbulkan dampak yang cukup besar terhadap makhluk hidup di dalam
ekosistem laut. Asidifikasi secara
tidak langsung dapat
menghancurkan ekosistem laut dan
mengancam produktivitas perikanan. Hal tersebut
terjadi karena berkurangnya persediaan karbonat
yang berdampak pada air
laut yang menjadi korosif dan
dapat melarutkan cangkang (jika keasaman lautan cukup tinggi),
melemahkan pertumbuhan hewan laut dan terumbu karang beserta jutaan spesies
hewan laut yang bergantung kepadanya.
Peningkatan konsentrasi
CO2 dan suhu sebagai
komponen utama pengasaman
laut dapat mempercepat pemutihan
(bleaching) dan menghambat
pertumbuhan pada karang. Karang akan
berlendir sebagai respon
terhadap lingkungan yang tidak
sesuai terhadap kelangsungan
hidup karang dan dampak terburuknya adalah matinya hewan karang sehingga
terumbu karang memutih.
Selain itu tingginya
penyerapan CO2 juga dapat
menghambat pertumbuhan populasi fitoplankton (berkapur
dan tidak berkapur),
makroalga, dan komunitas
fitoplankton tropik. Dampaknya
diprediksi semakin parah
dan berpotensi merusak
ekosistem dengan
terganggunya produktivitas primer.
Ikan juga terpengaruh oleh pengasaman laut, terutama pada kemampuan ikan dalam mengenali predatornya. Kemampuan larva ikan untuk mendeteksi sinyal.msinyal ekologi yang penting terhambat oleh pengasaman laut. Sinyal-sinyal ekologi yang berkaitan dengan kemampuan mengenali predator terdiri dari isyarat kimiawi dan isyarat visual. Isyarat kimiawi berkaitan dengan pengenalan bau khas dari predator yang dikenali oleh ikan melalui organ sensori, yaitu penciuman. Sedangkan isyarat visual terkait dengan organ penglihatan ikan dalam mengenali bentuk predatornya.
3.
Mitigasi
Bencana dan Penanggulangannya
Mitigasi;
adalah usaha menekan penyebab perubahan iklim, seperti gas rumah kaca dan
lainnya agar resiko terjadinya perubahan iklim dapat diminimalisir ataudicegah.
Upaya mitigasi dalam bidang energi di Indonesia, misalnya dapat dilakukandengan
cara melakukan efisiensi dan konservasi energi, mengoptimalkan penggunaanenergi
terbarukan, seperti biofuels, energi matahari, energi angin dan energi panas bumi, efisiensi penggunaan
energi minyak bumi melalui pengurangan subsidi danmengoptimalkan
energi pengganti minyak bumi, dan penggunaan energi Nuklir.
Perubahan
kimia di lautan disebabkan oleh peningkatan konsentrasi CO2 disuasana akan
mencakup penurunan pH, peningkatan CO2 terlarut, pengurangankonsentrasi
ion karbonat, dan peningkatan ion bikarbonat. Semua kehendak inimempengaruhi
organisme dan proses di lautan. pH air laut adalah variabel pentingdalam laut
sistem, bahkan perubahan kecil akan memiliki besar dampak pada kimialaut.
Perubahan ini kemungkinan untuk mengubah keanekaragaman hayati
kelautanekosistem, dan dapat mempengaruhi produktivitas keseluruhan dari
lautan. Dampakakan lebih besar untuk beberapa daerah dan ekosistem. Namun,
selain dari beberapaekosistem seperti terumbu karang dan Samudra Selatan, arah
dan besarnya dampakini sangat tidak pasti. Sebagian besar bukti yang ada
menunjukkan bahwa Perubahan ini cenderung mengurangi ketahanan ekosistem laut.
Tindakan
yang perlu diambil sekarang untuk mengurangi global yang emisiCO2 ke atmosfer
untuk menghindari risiko kerusakan besar dan permanen padalautan. Kami
merekomendasikan bahwa semua mungkin pendekatandipertimbangkan untuk mencegah
CO2 mencapai atmosfer. Tidak ada pilihan yangdapat memberikan kontribusi yang
signifikan harus diberhentikan.
Ekosistem
laut cenderung menjadi kurang kuat sebagai akibat dari
perubahan pada suasana yang diuraikan dalam laporan ini dan akan mungkin menjadi lebih
rentan terhadap lainnya dampak lingkungan (misalnya iklim berubah, memburuknya
kualitas air, pesisir deforestasi, perikanan dan polusi). ini peningkatan
kerapuhan dansensitivitas laut ekosistem harus dibawa ke pertimbangan selama
pengembangansetiap kebijakan yang berhubungan dengan konservasi mereka,
pemanfaatan daneksploitasi, atau efek pada masyarakat yang bergantung pada
mereka.
Komentar
Posting Komentar